Resep Steak Daging Saus Lada Hitam

Resep Steak Daging Saus Lada Hitam 

Steak ? hmm dengernya aja uda nikmat gaes . Resep ini sudah malang melintang di dunia gaes . Karena lezat dan empuknya daging yang di silangkan dengan saus lada hitam yang bercita rasa kuat menambah semakit greget gaes . Membuat lidah anda melengkung . Tetapi jangan terlalu sering gaes karena makanan ini mempunyai banyak lemak .

Bahan :
  •  2 sdt margarin 
  • 1 sdt garam
  • 1 sdt lada hitam
  • 4 ptong sirlon sapi @200gr
Saus Lada Hitam :
  • 1 sdt pala bubuk
  • 1 sdt lada kitam
  • 2 sdt tepung terigu
  • 1 buah bawang bombay 
  • 1/2 gula pasir 
  • 1 sdm saus tomat 
  • 2 sd, saus bbq
  • 1 sdt garam 
  • 1 sdm margarin
  • 150 ml kaldu sapi 
Pelengkap :
  • 100 gr worte
  • 100 gr brokoli
  • French fries goreng
Cara Membuat :
  1.  Olesi daging dengan lida hitam dan garam . Diamkan sampai meresap lalu sisihkan 
  2. Panggang dengan margarin di wajan dengan api kecil supaya matang luar dalam 
  3. Angkat jika sudah matang sempurna 
Cara Membuat Saus :
  1. Panaskan margarin di wajan lalu masukan bawang bombay yang sudah di cincang sampai harum , lalu tambahkan air kaldu dan tepung terigu aduk sampai rata  .
  2. Lalu masukan saus tomat , lada hitam pala bubuk , garam , gula aduk sampai mengental an mendidih 
  3. Sajikan steak dengan daging yang telah olesi saus lada hitam . Lalu atur pelengkap sesuai seleera .
 

Related Posts:

0 Response to "Resep Steak Daging Saus Lada Hitam "

Posting Komentar