Puding Biskuit Coklat
Bosankan gaes dengan puding dengan rasa puding yang terkadang hambar . Memang banyak orang yang mencoba untuk memberi kan warna dan rasa yang berbeda . Seperti yang satu ini gaes yaitu rasa Biskuit Coklat . Uda gak kebayang bukan rasanya perpaduannyan . Cocok banget buat berbuka dan kita langsung cus yuk
Bahan :
- 100 gram biskuit mari
- 100 gram dark coklat
- 2 butik kuning telur
- 1 sdt garam
- 2 sdt jeli bubuk
- 200 gram gula pasir
- Ice cream secukupnya
- Saus coklat secukupnya siap pakai
- 1500 ml susu cail
- 1 1/2 bungkus agar agar
- Biskuit kelapa (dll)
Cara membuat :
- Rebus agar agar , susu cair , jeli , gula dan garam . Aduk sampai mendidih
- Matikan api lalu ambil sebagaian adonan lalu campur kuning telur aduk sampai rata
- Masukan kembali keadonan lalu masak sambil diaduk sampai mendidih
- Potong dark coklat lalu lelehkan
- Campurkan coklat leleh dengan adonan yang tadi lalu aduk sampai rata .
- Ambil setengah adonan tuangkan ke loyang bulat . Lalu biarkan membeku
- Hancukan semua biskuit lalu tata diatas adonan
- Tuang kembali adonan yang tersisa
- Biarkan membeku dan siap disajikan .
0 Response to "Puding Biskuit Coklat"
Posting Komentar